Indeks Kepuasan Masyarakat Balai Penyelenggara Jaminan Kesehatan Sosial Dinas Kesehatan DIY Tahun 2022
Indeks Kepuasan Masyarakat merupakan hasil pengukuran dari kegiatan survei tentang tingkat kepuasan masyarakat terhadap kualitas layanan yang diberikan oleh penyelenggara pelayanan publik.
Terima kasih atas penilaian yang telah Anda berikan. Terus dukung Bapel Jamkessos DIY dengan saran yang positif dan membangun agar kami dapat selalu meningkatkan pelayanan yang kami berikan
Balai Penyelenggara Jaminan Kesehatan Sosial (Bapel Jamkessos) Daerah Istimewa Yogyakarta adalah Unit Pelaksana Teknis Dinas Kesehatan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) yang bertugas menyelenggarakan kegiatan jaminan kesehatan bagi masyarakat DIY